Perketat Prokes, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Sambangi Fasilitas Umum di Wilayah Binaan

    Perketat  Prokes, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Sambangi Fasilitas Umum di Wilayah Binaan

    SURAKARTA - Babinsa Kelurahan Tipes Koramil 03/Serengan Kodim 0735 Surakarta Sertu Sarmin bersama Bhabinkamtibmas memberikan himbauan Protokol Kesehatan (Prokes) di tempat fasilitas umum di sepanjang Jl. Cokrobaskoro Kelurahan Tipes Kecamatan Serengan, Jum'at (05/08/2022) 

    Sertu Sarmin mengungkapkan bahwa Pandemi Covid - 19 belum juga dinyatakan berakhir meskipun PPKM telah turun ke Level 1, Patroli dan himbauan protokol kesehatan terus menerus di sampaikan ke seluruh lapisan masyarakat di tingkat bawah.

    "Kami melaksanakan pemantauan dan memberikan himbauan dengan cara keliling kampung-kampung serta menyambangi fasiltas umum dan fasilitas sosial lainnya sambil melaksanakan sosialisasi pemberlakuan PPKM Level 1 kepada segenap warga yang sedang beraktifitas."tuturnya.

    "Selain itu kepada para pedagang kami himbau untuk tetap mematuhi protokol kesehatan sebagaimana yang sudah ditetapkan oleh pemerintah."pungkasnya.

    (Arda 72)

    surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Melalui TMMD Sengkuyung, Wujudkan Kemanunggalan...

    Artikel Berikutnya

    Peran Aktif Serma Teguh Pada Pendampingan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat Melangsir Mengangkat Kayu ke Titik Sasaran Dengan Cara Manual
    Tingkatkan  Nasionalisme, Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Upacara  Bendera Mingguan
    10 Tahun Kepemimpinan Jokowi, Lima Polda Terbentuk 

    Ikuti Kami